Mengenal Franchise Crispyku Fried Chicken, Franchise Terpercaya Dengan 1.000 Outlet di Seluruh Nusantara #Startfranchise
Startfranchise.id- Industri kuliner di Indonesia terus berkembang pesat, dan ayam goreng krispi tetap menjadi primadona di hati masyarakat. Salah satu pemain utama yang telah membuktikan eksistensinya adalah Crispyku Fried Chicken. Berdiri sejak tahun 2010, brand ini telah bertransformasi menjadi salah satu penyedia Franchise makanan siap saji yang paling dipercaya di tanah air.